Gemalampung.com | Fakta,Akurat Dan Terpercaya

Tulang Bawang Barat- Kedua kalinya di lahap sijago merah, pasar pulung kencana, kecamatan Tulang bawang tengah, jabupaten Tulang bawang barat, kamisĀ (9/8/2018)

Belum di ketahui penyebab nya sijago merah melahap sebuah bangunan pasar, dugaan sementara karna konseling listrik.

Tampak kios dan lapak pedagang yang terbakar berada di bagian depan pasar pulung kencana. Para pedagang tampak terlihat panik dan berusaha menyelamatkan barang dagangan mereka.

Baca Juga :  Warga Minta Walikota Perbaiki Jalan Kubangan Lumpur Di Hutan Kera , Sumur Batu, Bandar Lampung.

Hingga berita ini ditayang, belum ada laporan terkait jatuhnya korban jiwa pada musibah ini. Sementara petugas dinas kebakaran kabupaten tulang bawang barat, masih berusaha memadamkan api.

(SAHDAN)

 1,318 total views,  2 views today

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here