UM Metro Lakukan Audiensi Dengan Walikota, Akan Buka Fakultas Kedokteran

Wali Kota Metro, dr. Wahdi Siradjuddin, Sp.OG(K),MH didampingi Wakil Wali Kota Metro,Drs. Qomaru Zaman, MA menerima audiensi Universitas Muhammadiyah Metro, yang berlangsung di Ruang Kerja Wali Kota, Senin (14/08/2023). Audiensi tersebut bertujuan untuk membahas tentang pendirian Prodi S1 Fakultas Kedokteran yang akan didirikan oleh Universitas Muhammadiyah Metro. Rektor Universitas Muhammadiyah Metro, Dr. Nyoto Suseno, M.Si […]

Continue Reading

Geral Acara KOWAR: Bahas Pemberdayaan dan Ekonomi Kreatif

Wakil Wali Kota Metro Qomaru Zaman, menjadi narasumber pada acara KOWAR (Kongkow Wakil Rakyat), yang bertemakan Pilwakot Metro 2024 Pemberdayaan dan Ekonomi Kreatif, di Pasar Yosomulyo Pelangi (Payungi), Minggu (06/08/2023). Acara KOWAR yang merupakan diskusi santai menghadirkan dr. H. Ardito Wijaya Wakil Bupati Lampung Tengah , Ahmad Kuseini, M. Pd. l dari PKS Kota Metro, […]

Continue Reading

Penyusunan Dokumen KLHS, Pemkot Metro Gelar Konsultasi Publik

Pemerintah Kota Metro menggelar Konsultasi Publik dalam rangka penyusunan Dokumen Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kota Metro Tahun 2025-2045, berlangsung di OR Setda Kota Metro, Selasa (08/08/2023). Kegiatan ini juga mendatangkan tim Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Institut Teknologi Bandung (ITB) untuk melakukan konsultasi publik ini. Kepala Dinas […]

Continue Reading

Pemerintah Kota Metro Laksanakan Entry Meeting Bersama Kemen PANRB

Jelang evaluasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP), Reformasi Birokrasi (RB), dan Zona Integritas (ZI) tahun 2023, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas menekankan pentingnya hasil evaluasi yang berdampak. Evaluasi SAKIP, RB, dan ZI tidak boleh hanya sekadar menjadi rutinitas tetapi harus bisa memunculkan perubahan. “Sesuai dengan arahan Presiden dan […]

Continue Reading

WUJUD TALI KASIH KELUARGA BERESIKO STUNTING, PEMKOT METRO GELAR BIMBINGAN TEKNIS POKJANAL POSYANDU

Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Metro, membuka Kegiatan Bimbingan Teknis Pokjanal Posyandu Tingkat Kota ke Pokjanal Posyandu Tk. Kecamatan yang berlangsung di Aula Kecamatan Metro Timur, Jumat (21/07/2023). Camat Metro Timur Ferry Handono mengucapkan terimakasih kepada Tim Pokjanal Posyandu Kota Metro, yang telah mempercayai Kecamatan Metro Timur sebagai lokasi dilaksanakannya Bimbingan Teknis Pokjanal Posyandu […]

Continue Reading

DEMI KESEJAHTERAAN PANGAN YANG LEBIH BAIK, PEMKOT LAKSANAKAN RAKOR KP3 KOTA METRO

Sekertaris Daerah Kota Metro bersama Asisten II Sekertaris Daerah Perekonomian dan Pembangunan (Ekbang) Provinsi Lampung,  pimpin Rapat Koordinasi (Rakor) Komisi Pengawasan Pupuk dan Pestisida (KP3) Kota Metro yang berlangsung di Ruang Rapat Hotel Grand Venetian, Kamis (20/07/2023). Sekertaris Daerah Kota Metro Bangkit Haryo Utomo, mewakili Wali Kota Metro menyambut baik dan mengapresiasi atas dilaksanakannya kegiatan […]

Continue Reading

IAIN LAKUKAN AUDIENSI DENGAN WALI KOTA METRO, BAHAS KKN MELAYU SERUMPUN KE IV

Wali Kota Metro didampingi Sekertaris Daerah Kota Metro, Asisten I Kota Metro dan Kepala Bappeda Kota Metro melakukan Audiensi bersama IAIN (Institut Agama Islam Negeri) Metro Terkait Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Melayu Serumpun ke-IV PTKIN se-Sumatera yang berlangsung di Ruang Kerja Walikota Metro, Selasa (18/07/2023). Wakil Rektor I Bidang Akademik dan Kelembagaan IAIN Metro […]

Continue Reading

Pelantikan Wakil Rektor Universitas Muhammadiyah Metro, Qomaru Harap Melahirkan Lulusan Yang Hebat

Wakil Walikota menghadiri Pelantikan Wakil Rektor Universitas Muhammadiyah Metro Masa Jabatan 2023-2027, yang berlangsung di Aula Gedung HI Kampus I Universitas Muhammadiyah Metro, Minggu (16/07/2023).   Pada kesempatan tersebut Rektor Universitas Muhammadiyah Metro Dr. Nyoto Suseno, M.Si. melantik 4 (empat) Wakil Rektor yaitu Dr. Achyani, M. Si sebagai Wakil Rektor I bidang Akademik, Suyanto, S.E., […]

Continue Reading

RAKOR PENGENDALIAN INFLASI, KOMODITAS UTAMA PENGARUHI IPH

Pemerintah Kota Metro mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) Pengendalian Inflasi tahun 2023 bersama Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian, secara virtual yang berlangsung di Aula Pemerintah Kota Metro, Senin (10/7/2023). Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian, mengungkapkan rasa terimakasih dan mengapresiasi dari Presiden Joko Widodo terhadap Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah yang telah bersinergi. Sehingga bisa mengendalikan dan […]

Continue Reading

KOMUNITAS KICAU MANIA METRO LAKUKAN AUDIENSI DENGAN WALI KOTA METRO, RENCANAKAN GELAR LOMBA

Wali Kota Metro melakukan Audiensi dengan Komunitas Kicau Mania Kota Metro, yang berlangsung Rumah Dinas Walikota Metro, Jumat (07/07/2023). Penasehat Komunitas Perkumpulan Kicau Mania Metro Zaini Dahlan, menjelaskan bahwa kicau mania Kota Metro merupakan wadah untuk ajang silaturahmi antar pembudidaya atau peternak burung yang ada di Kota Metro. “Untuk maksud dan tujuan ini berdasarkan hasil […]

Continue Reading