Warga Pekon Talang Sepuh Dihebohkan Adanya Perbuatan Asusila

TANGGAMUS | Warga Talang Sepuh Kecamatan Talang Padang Kabupaten Tanggamus, di gemparkan adanya dugaan pelecehan seksual terhadap anak dibawah umur. Perbuatan asusila yang di alami Mawar (nama samaran), berusia 14 tahun kuat dugaan dilakukan oleh SN (61) yang tak lain merupakan tetangganya sendiri. Menurut ketarangan sumber warga setampat yang minta di rahasiakan namanya, bahwa dugaan […]

Continue Reading

Pelantikan KPPS Pemilihan Umum Tahun 2024 Pekon Datar Lebuay

TANGGAMUS | Menjelang Pilpres dan Pileg 2024,penyelenggara Pemilu di tingkat Kabupaten hingga Pekon telah melakukan berbagai persiapan demi suksenya Pilpres dan Pileg tahun 2024, kamis (25 Januari 2024). PPS Pekon Datar Lebuay Kecamatan Air Naningan Kabupaten Tanggamus Provinsi Lampung, melantik Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS). Pelantikan yang dipimpin langsung oleh Amar Makruf selaku ketua PPS […]

Continue Reading

Maraknya Perjudian Berkedok Lotre, Bhabinkamtibmas Datangi Sekolahan di Pugung

TANGGMUS – Bhabinkamtibmas Polsek Pugung Polres Tanggamus Bripka Mukri Wiododo bersama Kanit Binmas Aipda Elvan Mardiansyah segera merespons keluhan wali murid terkait praktek perjudian anak-anak melalui lotre gosok di lokasi jajanan MI Mathlaul Anwar, Kebumen, Pekon Banjar Agung Udik, Pugung. Respon tersebut dengan kunjungan ke sekolah untuk menindaklanjuti aduan tersebut, pasalnya adanya wali murid menyampaikan […]

Continue Reading

Pencurian Handphone di Sumberejo Berhasil Diungkap Tekab 308 Presisi Polres Tanggamus

TANGGAMUS | Tekab 308 Presisi Satuan Reserse Kriminal Polres Tanggamus berhasil mengungkap kasus pencurian handphone yang terjadi di Pekon Sidorejo, Kecamatan Sumberejo, Kabupaten Tanggamus. Menurut Kasat Reskrim Polres Tanggamus Iptu Hendra Safuan, S.H., M.H bahwa kasus ini terungkap setelah Muhammad Nurul Azmi (19) melaporkan kehilangan handphone miliknya kepada Polsek Sumberejo. Kejadian berawal pada hari Selasa, […]

Continue Reading

Penyaluran BLT-DD Pekon Gisting Permai Sasar KPM Penderita Penyakit Menahun dan Lansia

TANGGAMUS | Pemerintahan Pekon Gisting Permai Kecamatan Gisting Kabupaten Tanggamus salurkan Bantuan Langsung Tunai Dana desa (BLT-DD) Tahap 1 untuk priode Januari, Februari dan Maret, berlangsung di Gedung Serba Guna setempat, Jum’at (10/3/23). Sukamto Kepala Pekon Gisting Permai menyampaikan untuk BLT-DD Tahun ini di prioritaskan pada warga yang tergolong miskin exstrim, lansia dan yang mengalami […]

Continue Reading