Wasit Bermodalkan Sound Sistem Berkeliling Menggeluti Profesi Sebagai Pengamen

BERITA TERKINI LAMPUNG Metro

[su_animate][su_label type=”important”]Gemalampung.com | Fakta,Akurat Dan Terpercaya[/su_label][/su_animate]

METRO | Seorang Pengamen jalanan yang lagi menghibur para pedagang  dan pejalan kaki di komplek sumur Bandung kota Metro, Senin (29/04).

Seorang pria yang bernama Wasit yang menendangkan lagu-lagu Rhoma Irama di pusat pertokoan sumur bandung ini banyak sekali pejalan kaki dan pedagang yang memberikan sejumla uang.

Hatta Djohan mengatakan dia sangat menyukai dan menikmati lagu-lagu yang di lantunkan oleh seorang pria yang katanya dari kota Gajah Lampung Tengah ini, berkali-kali saya rekues lagu.

Wasit pengamen jalanan saat di jumpai awak media di pusat pertokoan sumur bandung Mengatakan dia mengamen bukan hanya di kota metro saja akan tetapi saya sering di luar Lampung juga hanya bermodal Sound sistem ini.

“Kalau penghasilan saya tidak tentu mas tergantung fisik saya,tapi alhamdulillah cukup untuk memberi nafkah pada keluarga saya, yang pasti mas saya cari uang dengan secara halal mas,”ujar wasit saat di wawancarai awak media.(Anton)

Tinggalkan Balasan