Ratusan Warga Way Tuba Antusias Ikuti Vaksinasi Merdeka di Pasar Bandar Sari

Way Kanan — Polres Way Kanan menggelar kegiatan vaksinasi merdeka di pasar Bandar Sari Kecamatan Way Tuba Kabupaten Way Kanan dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. Minggu (10/04/2022). Kegiatan dihadiri Kapolsek Way Tuba Iptu Yudhianto, Danramil, PKM Way Tuba, Tim Vaksinator Nakes Klinik Trans Medika Bandar Sari, Ps. Kasi Dokkes Polres Way Kanan Bripka Adi Sugianto dan […]

Continue Reading

Polres Way Kanan Gerebek Judi Sabung Ayam dan Sita Puluhan Sepeda Motor di Negeri Agung

Way Kanan — Kasat Reskrim AKP Andre Try Putra S.I.K., M.H. bersama Kanit 1 Satreskrim Ipda Agus Runcik, S.Pd dan PS Kaurbinopsnal Satreskrim Aipda Aandri, S.H, pada hari Sabtu 09 April 2022 di depan ruang Satreskrim Polres Way Kanan. Melakukan ekspose hasil penggerebekan Kasus Perkara Perjudian (Sabung Ayam) yang terjadi di Kampung Mulya Sari Kecamatan […]

Continue Reading

Pastikan Stok dan Harga Sesuai HET, Kabagops Cek Ketersediaan Minyak Goreng di Toko

Way Kanan — Kabagops Polres Way Kanan Kompol Suharjono melakukan pengecekan ketersedian minyak goreng curah dan kemasan di toko rusli Jalinsum Simpang 4 Negeri Baru Kecamatan Umpu Semenguk Kabupaten Way Kanan. Jum’at (08/04/2022). Kapolres Way Kanan AKBP Teddy Rachesna melalui Kabagops Kompol Suharjono menjelaskan saat bertemu langsung dengan pemilik toko untuk sementara ini minyak kemasan […]

Continue Reading

Sekda Saipul Pimpin Rapat Pembahasan Pendataan Dan Penertiban Dokumen Kependudukan Bagi Penduduk Di Wilayah Register 44 Negara Batin

Way Kanan —Bertempat di Ruang Rapat Utama Pemkab Way Kanan, Sekretaris Daerah Kabupaten, Saipul, S.Sos.,M.Ip memimpin Rapat Pembahasan Pendataan dan Penertiban Dokumen Kependudukan Bagi Penduduk di Wilayah Register 44 Negara Batin, Kamis (07/04/2022) yang dihadiri Asisten I Setdakab Bidang Pemerintahan dan Kesra, Selan, S.Sos.,M.M, Forkopimcam Negara Batin, Kepala/unsur Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil, Dinas Sosial, […]

Continue Reading

Sekda Saipul Pimpin Rapat Koordinasi Mekanisme Pelaksanaan BPJS pada Aparatur Kampung Tahun Anggaran 2022

Way Kanan —Sekretaris Daerah Kabupaten Way Kanan, Saipul, S.Sos., M.IP Memimpin Rapat Koordinasi Mekanisme Pelaksanaan BPJS pada Aparatur Kampung Tahun Anggaran 2022, di Ruang Rapat Setdakab, Rabu (06/04/2022) Diketahui rapat tersebut merupakan tindak lanjut Instruksi Presiden RI Nomor 1 Tahun 2022 tentang Optimalisasi Pelaksanaan Program Jaminan Kesehatan Nasional dan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 119 […]

Continue Reading

Kedapatan Memiliki Sabu, Seorang Perempuan Diringkus Polisi di Buay Bahuga

Way Kanan — Satresnarkoba Polres Way Kanan bersama Polsek Buay Bahuga berhasil mengamankan pelaku diduga melakukan penyalahgunaan narkotika jenis sabu di Kampung Lebung Lawe Kecamatan Buay Bahuga Kabupaten Way Kanan. Jum’at (01/04/2022). Tersangka berinisial LPS (26) warga Kampung Sukabumi Kecamatan Buay Bahuga Kabupaten Way Kanan. Kapolres Way Kanan AKBP Teddy Rachesna melalui Kasat Narkoba IPTU […]

Continue Reading

Kunker di Polsek Jajaran, Kapolres Way Kanan Perintahkan Jajaran Tingkatkan Patroli KRYD

Way Kanan — Kapolres Way Kanan AKBP Teddy Rachesna melakukan kunjungan kerja (kunker) ke Polsek jajaran bersama pejabat utama Polres Way Kanan. Senin (28/03/2022). Kunjungan kerja ini merupakan rangkaian dari program kerja Kapolres Way Kanan, diawali dari pukul 09.00 Wib dengan menuju Polsek Negeri Besar, lalu Polsek Negara Batin dan di akhiri dengan kunjungan kerja […]

Continue Reading

Minimalisir Tindak Kriminalitas, Wakapolres Way Kanan Tekankan Anggota Tingkatkan Upaya Preventif

Way Kanan — Wakapolres Way Kanan Kompol Zainul Fachry memberikan beberapa arahan kepada anggota Polres Way Kanan dalam kegiatan apel pagi di Lapangan Mako Polres Way Kanan. Senin (28/03/2022). Kegiatan apel dihadiri Pejabat Utama, anggota dan Aparatur Sipil Negara (ASN) Polri Polres Way Kanan. Wakapolres Way Kanan Kompol Zainul Fachry menyampaikan ucapan terima kasih dari […]

Continue Reading

Cegah Kriminalitas C3, Polres Way Kanan Rutin Patroli KRYD di Jalinsum

Way Kanan — Patroli satgas preventif personil Satuan Samapta Polres Way Kanan menggelar kegiatan rutin yang ditingkatkan (KRYD) dengan sasaran orang, tempat dan barang. Minggu (27/03/2022). Sementara, kegiatan Patroli KRYD menggunakan kendaraan dinas dengan route dari Polres Way Kanan menuju Kampung Bumi Ratu Kecamatan Umpu Semenguk dan Jalinsum Kampung Gunung Katun Kecamatan Baradatu. Kapolres Way […]

Continue Reading

Kapolres Way Kanan Sambangi Keluarga Korban tindak Pidana Curas

Way Kanan — Kapolres Way Kanan AKBP Teddy Rachesna bersama pejabat utama, Kapolsek Bumi Agung, Dansubramil dan Sekcam Bumi Agung menyambangi kediaman korban tindak pidana curas di Kampung Pisang Indah Kecamatan Bumi Agung Kabupaten Way Kanan. Sabtu (26/03/2022). Kapolres Way Kanan menyampaikan kegiatan ini sebagai implementasi program “Jiwaku Penolong” Kapolda Lampung melalui Kapolres Way Kanan […]

Continue Reading