Kepala Bappeda Pringsewu Bungkam Soal Tiga Paket Konsultasi Rp400 Juta
PRINGSEWU — Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Pringsewu, Imam Fatkuroji, hingga kini masih bungkam meskipun redaksi Gemalampung.com telah melayangkan konfirmasi resmi terkait tiga paket kegiatan jasa konsultasi senilai total Rp400 juta yang tercantum dalam RUP 2025. Sikap diam Imam Fatkuroji ini justru memperkuat kecurigaan publik terhadap pengelolaan anggaran di tubuh Bappeda. Padahal, ketiga […]
Continue Reading