Maraknya Perjudian Berkedok Lotre, Bhabinkamtibmas Datangi Sekolahan di Pugung
TANGGMUS – Bhabinkamtibmas Polsek Pugung Polres Tanggamus Bripka Mukri Wiododo bersama Kanit Binmas Aipda Elvan Mardiansyah segera merespons keluhan wali murid terkait praktek perjudian anak-anak melalui lotre gosok di lokasi jajanan MI Mathlaul Anwar, Kebumen, Pekon Banjar Agung Udik, Pugung. Respon tersebut dengan kunjungan ke sekolah untuk menindaklanjuti aduan tersebut, pasalnya adanya wali murid menyampaikan […]
Continue Reading