Minggu Pagi Penuh Doa: Warga Binaan Kristiani Rutan Ambon Beribadah Bersama
Ambon – Suasana penuh hikmat dan sukacita mewarnai Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIA Ambon pada Minggu pagi (1/6), saat para Warga Binaan Kristen mengikuti ibadah Hari Minggu yang rutin dilaksanakan di Gereja Ebenhaezer Rutan Ambon. Puluhan Warga Binaan tampak antusias mengikuti ibadah yang dipenuhi pujian dan penyembahan. Kepala Rutan Kelas IIA Ambon ferdika Canra […]
Continue Reading